Kamis, 19 Januari 2012

Sclupture Tangga “Rollercoaster”

Sculpture is three-dimensional artwork created by shaping or combining hard materials—typically stone such as marble—or metal, glass, or wood. Softer ("plastic") materials can also be used, such as clay, textiles, plastics, polymers and softer metals. The term has been extended to works including sound, text and light. (wiki)

Sclupture adalah seni 3 dimensi yang dibentuk dari perpaduan material-material keras, seperti batu, logam, kaca, atau kayu. Material yang lebih lunak juga bisa digunakan, biasanya berasal dari jenis palstik, tekstil, clay, plimer, atau logam-logam lain yang lebih lunak. Sekarang istilah ini dipakai tak hanya untuk material konkrit, tetapi juga suara, tulisan dan cahaya.

Saat saya membuka suatu jurnal design Designboom, saya menemukan satu sclupture yang unik manurut saya, bagaimana tidak, sclupture ini berbentuk seperti trek roller coaster, yang membedakan adalah, trek ini berupa tangga yang bisa dilalui manusia!. Sclupture ini berada di Landmarke Angerpark, Kota Duisburg, Jerman.

Diperkenalkan pertama kali pada tanggal 13 November 2011, Sclupture bernama “Tiger & Turtle – Magic Mountain” yang dirancang oleh Heike Mutter dan Ulrich Genth ini ditujukan sebagai sebuah sclupture [instalasi] outdoor, yang di atasnya kita bisa berjalan kaki dengan bebas [dan tertantang]. Sclupture ini membuat pengunjung bisa berjalan-jalan ke tempat paling tinggi di area tersebut dan melihat suguhan pemandangan yang menakjubkan. (Photograph by : Werner Hannappel)

berikut foto-fotonya gan yang super duper menakjubkan :

penampakan tangga rollercoaster di malam hari


lebih indah di malam hari, ky kota alien gan..hehe





bagaimana ? berminat pergi kesana untuk mencoba menaiki tangganya ??

sumber : http://www.kaskus.us/showthread.php?t=11963897

Blogger sejati, berkomentar setelah membaca

Posting Komentar

Kasih komentar yaa.. Kan bisa saling berbagi jadinya. makasih..!! :-)

Review Hand Phone ©Template Blogger Green by Dicas Blogger.

TOPO